Jumat, 13 Maret 2020

UNTAIAN MUTIARA PARA 'ULAMA SALAF (192)



Pentingnya Ilmu JARH WA TA'DIL
(2)
بسم الله الرحمان الرحيم

"Barangsiapa yang ingin memusnahkan Ilmu JARH WA TA'DIL (Kritikan dan Pujian) karena (merasa) membahayakan (eksistensi) kelompoknya, atau mengkhawatirkan orang yang dicintainya yang telah terkena Jarh (Kritikan / Celaan para 'Ulama).  Sungguh, ia telah sesat dan menyesatkan, serta celaka dan mencelakakan (orang lain)."
(Asy-Syaikh Abdussalam bin Barjan rahimahullah)

oOo

Tidak ada komentar:

Posting Komentar