Jumat, 31 Januari 2020

UNTAIAN MUTIARA PARA 'ULAMA SALAF (72)


بسم الله الرحمان الرحيم

"Yang disebut ibadah adalah, pertolongan (Allah) untuk mengetahui rahasia yang tersembunyi dan mengeluarkan hal-hal selain Allah dari dalam hati.”  
(Yahya bin Mu’adz rahimahullah)

“Tidak ada sedetik pun waktu yang berlalu, melainkan Allah mengetahui apa yang terbetik di dalam hati setiap hamba.  Adapun yang melirik kepada selain Allah, maka Dia memberikan kekuasaan kepada iblis.”  
(Sahl bin Abdullah rahimahullah)

oOo

Tidak ada komentar:

Posting Komentar