Selasa, 07 Juli 2020

UNTAIAN MUTIARA PARA 'ULAMA SALAF (323)

ILMU TANPA ADAB TERHADAP ILMU TIDAK AKAN BERFAIDAH
بسم الله الرحمان الرحيم

"Sebagian orang ketika melakukan kesalahan-kesalahan, dan mendapat berbagai kritikan dari semua arah - dan dia mengetahui (kesalahan itu), namun bersamaan dengan itu ia masih menuntut orang lain menunjukkan bukti-buktinya, dan menjadikan orang yang menasihati sebagai musuhnya.
Ilmu tanpa adab tidak akan berfaidah."
(Asy-Syaikh Ahmad bin Yahya Az-Zahrany hafizhahullah)


oOo

Tidak ada komentar:

Posting Komentar